Sumber artikel dari : http://bismartmusik.blogspot.com/

Menjadi Sehat dengan Senam Jari Piano atau Keyboard


Senam Jari Piano sangat berperan penting dalam proses belajar piano atau keyboard.
Sudah menjadi rahasia umum bahwa Tangan kita mempunyai hubungan dengan Organ Tubuh yang lain.
Kekuatan hubungan saraf dari jari hingga ke otak menjadi salah satu penentu seorang bermain musik dengan baik.

Video Latihan Senam Jari Piano dan Keyboard ini kami buat dengan harapan
membantu kita bukan hanya menjadi cepat dalam bermain piano, tapi juga
untuk kesehatan Otak anda.

Senam jari yang teratur membentuk pola
permainan yang baik, melahirkan gelombang otak yang stabil yang
mempengaruhi Pikiran, Emosi, dan Tindakan Kita.

0 komentar:

Komentar

Bismart Facebook

Jika Blog ini Bermanfaat bagi anda, Mohon Bantu Kami memajukan Blog ini dengan Klik
atau
ke teman-teman anda. Terimakasih

Komentar Facebook